Workshop Repurposing #2 membahas mengenai praktik-praktik penggunaan kembali dalam seni visual di Indonesia. Isu “keaslian” dalam seni visual selalu menarik untuk dibicarakan. Seberapa orisinal karya seorang seniman? Bagaimana kita dapat mengenali perbedaan dalam...
↧